Lowongan Kerja Admin PT Sewu Segar Nusantara (Sunpride) Terbaru 2024
Hallo Jobseeker, Infolokerterbaru.online adalah website info loker terbaru setiap hari untuk kamu yang bingung mencari info loker terbaru. Kami selalu berkomitmen memberikan info loker terpercaya di tengah maraknya info loker palsu mengatasnamakan sebuah perusahaan namun nyatanya pelamar saat mendatangi tempat interview dimintai uang agar mendapat pekerjaan.
PT Sewu Segar Nusantara didirikan pada tahun 1995 sebagai anggota dari kelompok investasi unggulan Gunung Sewu Kencana (GSK) yang memiliki keahlian yang luas di beberapa bidang antara lain yaitu makanan, agribisnis, asuransi jiwa, barang-barang konsumen, sumber daya alam, teknologi informasi serta properti. PT Sewu Segar Nusantara berfokus pada distribusi dan pemasaran buah lokal.
Mau jadi admin di PT Sewu Segar Nusantara?
Saat mencari pekerjaan, sangat penting bagi para jobseker untuk mengembangkan kebiasaan membaca. Membaca merupakan kunci utama dalam memahami beragam informasi penting seputar pencarian kerja, mulai dari posisi yang tersedia, kualifikasi yang dibutuhkan, hingga tata cara melamar yang diperlukan dalam setiap proses rekrutmen. Pasalnya, setiap perusahaan tentunya memiliki persyaratan dan ketentuan yang unik dan beragam sesuai dengan kebutuhan mereka.
Berikut ini Informasi Lowongan Kerja PT Sewu Segar Nusantara
Buat kalian yang sedang mencari lowongan kerja, informasi lowongan kerja ini bisa jadi salah satu referensi buat kalian, dan berikut ini posisi dan kualifikasinya :
Admin PH Pepaya
Requirements :
- Bachelor degree in Agribusiness, Industrial Engineering, Chemistry or any related fields. Agricultural education background is preferred (fresh graduated welcome to apply)
- Proficient in Microsoft Word, Excel and PowerPoint.
- Have good understanding for Administration
- Strong communication and leadership skill.
- Willing to be placed in Cilacap, Wanareja
Cara daftar kerja di PT Sewu Segar Nusantara
Buat rekan-rekan yang tertarik dan sesuai kualifikasi, silahkan daftarkan diri kalian melalui link dibawah ini :
Hati-hati terhadap segala jenis penipuan yang mengatasnamakan perusahaan, karena lowongan kerja ini tidak dipungut biaya alias gratis
Join Telegram dan dapatkan banyak info Lowongan terbaru lainnya disini https://t.me/lokertebaru